Upacara Api Homa Pemberkahan Padmakumara Putih 16 Juni 2011


Bulan 5 tanggal 18 imlek merupakan hari bersejarah bagi semua umat Zhenfo zong, karena hari tersebut merupakan hari ulang tahun Mahaguru. Setiap tahunnya setiap vihara pasti memperingatinya dengan berbagai macam kegiatan. Untuk merayakannya, Kamis tanggal 16 Juni 2011 pukul 19.00 WIB Vihara Vajra Bhumi Sriwijaya menyelenggarakan upacara Api Homa Pemberkahan Padmakumara Putih. Upacara ini dipimpin oleh V.A Lian Yuan dan di dampingi oleh para Bhikkhu Lhama dan Pandita Lokapalasraya.

Bagi saudara – saudari sedharma yang ingin ikut berpartisipasi dalam upacara ini melalui formulir pemberkahan download di website https://www.shenlun.org/pendaftaran/pemberkatan/ untuk formulir homa dimana nama yang telah diisi akan dituliskan di kayu homa. Formulir tersebut dapat download di https://www.shenlun.org/pendaftaran/homa/ Kemudian di email kembali ke [email protected].
Pendaftaran ditunggu paling lambat tanggal 16 Juni 2011 pukul 15.00 WIB

Kami mengundang saudara – saudari sedharma yang berada di kota Palembang dan sekitarnya untuk ikut dalam Upacara api homa ini.

Semoga karma buruk kita semua bisa terkikis dan juga semoga Maha Guru selalu sehat, dan menetap di Dunia untuk memutar roda Dharma.

Info lebih lanjut hubungi :
Vihara Vajra Bhumi Sriwijaya : [email protected]
facebook : Vihara Vajra Bhumi Sriwijaya
Web : https://www.shenlun.org/
Blog: http://blog.shenlun.org/

Om Mani Padme Hum.

Comments (2)

CennyJune 5th, 2011 at 12:43 pm

Dana untuk pemberkahan dan kayu homa bisa ditransfer via BCA? Ke rekening nomor berapa?

adminJune 6th, 2011 at 11:03 am

Amituofo,
saya sudah email ke shijie nomer rekening yang bisa di transfer untuk upacara api homa.

semoga bermanfaat.

anumodana

Pengurus Vihara Vajra Bhumi Sriwijaya

Leave a comment

Your comment